7 Artis Umat Kristiani ini Dapat Menghapal Al-Qur'an, Siapa Saja?

Rabu 20-03-2024,11:32 WIB
Reporter : Naba
Editor : Edward Desmamora

SUMEKS.CO - Beberapa artis Indonesia yang beragama Kristiani mampu menghafal surah dalam Al-Qur'an. 

Beberapa bahkan dapat membaca Al-Qur'an karena pengaruh dari keluarga dan lingkungan. 

Hal ini tak heran lagi, karena seringkali terjadi karena tuntutan profesi, seperti berperan dalam sinetron atau film yang memerlukan mereka untuk melafalkan surah Al-Qur'an.

Bukan hanya satu dua saja artis di Indonesia yang dapat menghafal Al-Qur'an. 

BACA JUGA:Astagfirullah, Lagi Ada Kesalahan Cetak Mushaf Al-Qur'an Beredar Silakan Melapor ke Sini

BACA JUGA:Museum Bayt Al-Qur'an Al-Akbar dan Masjid Ki Marogan Direvitalisasi, Polda Sumsel Ingin Jaga Kerukunan Umat

Namun setidaknya ada tujuh artis ternama yang dapat menghafal Al-Qur'an karena berbagai alasannya. 

Lantas, siapa saja artis yang dapat menghafal Al-Qur'an? Berikut SUMEKS.CO merangkum 7 artis hafal Al-Qur'an meski berstatus sebagai umat Kristiani :

1. Jessica Mila

Jessica Mila belajar mengaji saat berperan dalam film religi Mengejar Surga, memerankan karakter Muslimah bernama Atiqah. 


Jessica Mila salah satu Artis yang dapat menghafal Al-Qur'an--

Meskipun bukan beragama Islam, Mila memberikan penampilan maksimal sebagai wanita berhijab yang mahir mengaji. Diluar jam syuting, dia mempelajari Al-Qur'an dan beberapa kata dalam bahasa Arab.

BACA JUGA:Rejeki Mengalir tak Putus-putus, Artis Prilly Latuconsina terus Amalkan Ayat 1000 Dinar

BACA JUGA:Pria Ini Raja Foto Bareng Artis dan Pejabat Tapi Tak Pernah Keluar Makasar, Siapa Dia?

2. Denny Sumargo

Kategori :