Buah-buahan yang Banyak Dicari di Bulan Ramadan, Berikut Ini 7 Rekomemdasinya

Jumat 15-03-2024,17:33 WIB
Reporter : Edy Handoko
Editor : Edy Handoko

Hal ini disebakan karena buah durian mengandung alkohol yang cukup tinggi didalamnya.

Tak hanya alkohol, buah durian juga mengandung asam arachidonat yang mana baik alkohol maupun asam arachidonat tidak baik untuk ibu hamil.

BACA JUGA:Tak Perlu Obat dari Dokter, Ini Buah-buahan yang Bantu Turunkan Panas Demam Anak-anak dan Balita

BACA JUGA:7 Ide Hidangan Manis Berbahan Dasar Buah Blewah, Auto Bikin Segar Saat Buka Puasa

6. Nanas

Buah nanas memiliki kandungan gula yang sangat tinggi. Sehingga, buah nanas sangat dilarang untuk dikonsumsi bagi pengidap penyakit diabetes.

Tidak hanya gula tinggi di buah nanas yang masak, namun buah nanas muda juga mengandung enzim bromelin yang dapat menyebabkan keguguran terhadap janin.

7. Elderberries

BACA JUGA:PERCAYA GAK! Ternyata Buah Srikaya Berkhasiat untuk Kesehatan Mental, Bisa Cegah Depresi

BACA JUGA:Permasalahan Mata Bisa Sembuh Dengan Mengkonsumsi Buah Takokak, Benarkah? Cek Faktanya Disini

Buah beri biru tua ini biasanya diolah menjadi selai, anggur, dan teh. FYI daun, biji, dan ranting tanaman elderberry mengandung glikosida, zat yang menciptakan sianida.

Bergantung pada konsentrasi glikosida, kita bisa merasa sangat sakit saat menelan. Beberapa gejala khas keracunan elderberry termasuk koma, diare, muntah dan mual.

8. Berry Musim Dingin

Buah ini biasa dikonsumsi satwa liar seperti mamalia kecil dan burung, tapi berbahaya bagi manusia. Menelan biji, daun, dan kulitnya dapat menyebabkan rasa mual serta tekanan darah rendah.

Kategori :