Selain warna putih, warna broken white juga seringkali jadi favorit.
BACA JUGA:Citayam Fashion Week Menular ke Jalan Tunjungan Surabaya
Salah satu gamis yang berpotensi akan jadi tren saat ramadhan nanti yakni gamis broken white berlapis.
Gamis berlapis ini secara umum menggunakan bahan lebih padat dan cendrung tidak terawang sebab menggunakan layer dibagian dalam,
gak cuma itu gamis berlapis ini mempunyai aksen bahan brokat maupun lace di gamis, untuk hijab nya bisa menggunakan warna senada ataupun warna-warna pastel.
Sehingga akan terkesan elegan dan anggun untuk dipakai saat hari raya nanti.
3. Gamis putih bahan organza
BACA JUGA:Ingin Tampil Stylish dan Trendy? Yuks Coba 5 Tipe Celana Jeans yang Bakal Jadi Tren Fashion 2024
Tren fashion ramadhan lainnya yaitu gamis dengan bahan organza.
Bahan organza mempunyai karakteristik yang semi transparan sehingga memberikan kesan yang mengkilat.
Bahan organza ini cocok untuk dijadikan outer dan menjadi salah satu bahan favorit di dunia fashion.
Menggunakan bahan organza ini dapat memberikan efek anggundan elegan apalagi jika berwarna putih, sehingga menjadikan gamis putih bahan organza ini pilihan populer untuk berbagai acara termasuk saat lebaran nanti.
BACA JUGA:Jelang Ramadhan Pengen Suasana Baru? Ini Rekomendasi Desain Interior Bernuansa Islami
BACA JUGA:Rekomendasi Sinetron Religi Spesial Ramadhan yang Tayang di TV