Raih Kemenangan Telak! Paslon 02 Unggul di Lapas Kayuagung

Kamis 15-02-2024,11:25 WIB
Reporter : Niskiah
Editor : Rahmat

"Pada TPS 903 ini untuk jumlah pemilih DPT sebanyak 83 pemilih dan DPT tambahan sebanyak 142 pemilih" ujarnya, Kamis 15 Februari 2024.

Dia menjelaskan, adapun jumlah suara sah sebanyak 209 dan suara tidak sah ada 4. Lalu untuk jumlah pemilih 213. Dan untuk surat suara tidak terpakai sebanyak 39.

"Kemarin itu penghitungan surat suara hingga larut malam sampai selesai," ucapnya. (*) 

Kategori :