Selain itu, hal ini juga bisa menjadi ciri-ciri anak yang akan tumbuh dewasa menjadi orang saleh dan salihah.
8. Senang Saat Berada di Masjid
Anak yang suka dengan senang pergi ke masjid merupakan ciri-ciri anak saleh. Bentuk rasa suka terhadap masjid tersebut bisa dalam bentuk menjaga kebersihannya, tidak membuat keributan di dalamnya, serta tidak bercanda atau tertawa ketika salat.