Dengan daya tahan baterai yang baik, Redmi 13C dan Poco C65 siap menemami pengguna beraktivitas seharian tanpa khawatir kehabisan daya.
Harga Bersaing
Meski kedua smartphone ini menawarkan spesifikasi dan performa yang hampir sama, namun jika melihat harga keduanya dijual dengan rentan harga yang cukup berbeda.
Untuk Poco C65 menawarkan dua varian, 6 GB/128 GB di jual dengan harga Rp1.499 juta, dan 8 GB/256 GB dibanderol seharga Rp1.749 juta.
BACA JUGA:5 Smartphone Mid-Range Terbaik di Awal Tahun 2024, Performa Tangguh dengan Fitur Super Canggih
Sedangkan itu, Redmi 13C memiliki harga yang sedikit lebih mahal, dengan varaian 6 GB/128 GB seharga Rp1.499 juta, dan 8 GB/256 GB seharga Rp1.799 jutaan.
Dengan selisih harga hanya Rp100 ribu, konsumen bisa memilih sesuai dengan preferensi dan kebutuhan masing-masing.
Redmi 13C dan Poco C65 menawarkan kombinasi yang menarik antara performa, desain, dan harga.
Sehingga memberikan lebih banyak opsi untuk konsumen di pasar smartphone Indonesia. Semoga bermanfaat. (*)