Selain itu, faktor dekat dari tempat tinggal pun menjadi pertimbangan penting bagi Sumardi beserta keluarga.
Sehingga, menurut Sumardi terhindar dari kemacetan yang biasa terjadi di daerah lainnya saat malam pergantian tahun tiba.
Diharapkan kepada warga masyarakat, terutama yang ingin merayakan malam pergantian tahun di komplek JSC untuk menjaga ketertiban agar situasi tetap berjalan kondusif.