Handphone Terbaru dari Samsung Galaxy S23FE yang Penuh Inovasi Lengkap dengan Spesifikasi dan Harga!

Selasa 05-12-2023,16:06 WIB
Reporter : Widya
Editor : Rappi Darmawan

Samsung Galaxy S23FE memiliki dimensi ukuran layar pada handphone 158 x 76.5 x 8.2 mm dengan berat 209g dan memiliki ketahanan IP68.

Saat memiliki handphone Galaxy S23FE terasa lebih flagship karena layarnya sudah menggunakan gorila glass 5 pada bagian depan dan belakang sebagai penutup sedangkan aluminium frame berada pada rangka.

Namun Galaxy S23FE memiliki SIM yang bisa digunakan satu atau dua kartu dengan jaringan 2G, 3G, 4G, 5G tidak kalah dari handphone sebelumnya.

3. Layar Utama Galaxy S23FE

BACA JUGA:Bukan Kaleng-kaleng! Huawei P60 Pro Miliki Fitur Kamera Canggih Terbaik di Dunia, Samsung dan Iphone Lewat

Jenis layar yang digunakan Galaxy S23FE adalah dinamic amoled sebanyak 2 kali dan memiliki ukuran layar 6.4 inci.

Resolusi pada layar samsung s23fe adalah 1080 x 2340 piksel dan memiliki rasio 19.5:9. Galaxy ini juga memiliki kerapatan 403 ppi serta refresh rate yaitu 120Hz.

Fitur lainnya yang dimiliki Galaxy S23FE adalah tingkat kecerahan sebesar 1000nit(HBM), 1450 (pada puncaknya) dan HDR10+ serta rasio layar pada body 83,2%.

4. Memori & Hardware

BACA JUGA:Tandingi Kemampuan Samsung Galaxy A05! Nokia Lumia Max 5G 2023 Disokong Snapdragon 8 Gen 2

Galaxy S23FE memiliki RAM yang cukup besar yaitu 8gb, jika digunakan untuk bermain game handphone tidak akan lemot.

Ada 2 varian memori internal yang ada pada Galaxy S23FE yaitu sebesar 128gb dan 256gb cukup besar untuk menyimpan foto dan aplikasi pada hanphone serta tidak memiliki memori eksternal.

Kalau ingin mengatur proses data, kamera dan semua yang dibutuhkan handphone sudah sangat mudah karena menggunakan chipset exynos 2200. Cpu galaxy s23fe sudah canggih karena menggunakan octa-core dan gpu xclipse 920.

5. Kamera & Baterai

BACA JUGA:Fotografer Profesional Puji Kemampuan Kamera Samsung Galaxy A54 5G

Kamera utama dibagian belakang handphone Galaxy S23FE sebanyak 3 yang masing-masing adalah 50mp berada kamera wide, 12mp di ultrawide serta 8mp telephoto.

Kategori :