"Pertama kita sudah laksanakan di Poltek selama sebulan, ini universitas kedua. Kita menargetkan seluruh kampus di Palembang, karena kita menyasar Mahasiswa selain meningkatkan capaian juga mereka dapat mensosialisasikan dengan cepat," tukasnya.
Ditempat yang sama Prof Erry mengucapkan kepada terima kasih kepada Direktur Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia dan Pemerintah Kota Palembang atas kerja samanya.
"Kita harap dari tanggal 24 hingga 27 Oktober dapat terus ramai," tutupnya.(*)