
Terlebih pada tahun 2024 mendatang Indonesia ditunjuk oleh AFC sebagai tuan rumah Piala Asia Wanita U-17 2024 dimana nantinya Stadion Gelora Sriwijaya, Stadion Atletik I dan Stadion Bumi Sriwijaya akan menjadi lokasi pertandingan kegiatan tersebut yang akan dipersiapkan lebih baik.(*)