LIVE di sinii, Berikut Target Timnas Putri Indonesia di AVC Challenge Cup For Women 2023
SUMEKS.CO- Ajang AVC Challenge Cup For Women 2023 akan digelar di Tri Dharma Stadium, Gresik Jawa Timur mulai 18- 25 Juni 2023.
Ya Timnas Voli Putri Indonesia mematok target tinggi dalam ajang tersebut. Laga akan disiarkan live Vidio.com, Moji
AVC Chalange Cup For Women 2023 diikuti oleh 11 negara.
Dan timnas bola voli putri Indonesia berada grup A bersama Macau China, dan Filipina.
Sedangan Grup B: Dihuni Hongkong China, dan Iran.
Grup C diisi oleh India dan Australia. Dan grup D ada timns putri dari Uzbekistan, Vietnam dan Mongolia.
Saat jumpa pers mereka ingin finish di empat besar.
Tim bola voli putri Indonesia saat ini tengah mempersiapkan diri untuk mengikuti AVC Challenge Cup 2023 18-25 Juni 2023 di Gresik, Jawa Timur.
Mereka sedangg berada di pelatnas, Bogor.
Semula negara peserta yang akan mengikuti ada 12 negara, tetapi Kazakstan mengundurkan diri.
11 negara yang akan berlaga pada kejuaraan AVC di Gresik ini tim yang tidak berlaga pada Volleyball Nations League (VNL).
Ketua Unum PBSI Imam Sujarwo, dalam jumpa pers 13 Juni 2023 mengaku senang, PBVSI dapat kepercayaan menjadi tuan rumah event bersifat internasional.
"Dengan Filipina kita selalu menang. Tim yang juara di AVC akan berjuang di FIVB Challenge, jika juara ke VNL. Semoga tim Indonesia bisa menang. Paling tidak bisa menembus empat besar," jelas Imam.