Resep Simple Sate Maranggi, Manis dan Gurih, Bisa Coba Buat Di Rumah

Jumat 09-06-2023,14:41 WIB
Reporter : Suci
Editor : Rappi

Cara membuat kuah kacang maranggi

1. Siapkan bahan seperti kacang tanah, cabe merah, bawang putih, kemiri, daun salam.

2. Tumis bawang putih dan kemiri kemudian tumis dengan menggunakan sedikit minyak goreng sampai harum.

BACA JUGA:Awas! Ini 6 Bahaya Mengkonsumsi Daging Kambing Berlebihan

3. Setelah itu haluskan bersama dengan cabe merah dan kacang tanah agak kasar kecuali kacang tanah harus benar-benar halus.

4. Selanjutnya bahan diolah dikatel dengan minyak goreng hingga mendidih

Nah itulah resep lengkap membuat sate maranggi. Lebih enak lagi jika dilengkapi dengan sambal tomat yang biasanya terbuat dari cabe rawit, garam dan gula yang digerus kasar yang kemudian ditambahkan dengan tomat merah yang sudah dipotong. (*)

 

Kategori :