2. Banyaknya alat musik yang diciptakan dan dianggap halal
Tanda berikutnya yakni, banyaknya alat musik yang bermunculan dan dianggap sebagian kalangan sebagai hal yang biasa dan bahkan halal dipergunakan.
Namun, hal itu juga ternyata menjadi bagian pertanda akan datangnya Dukhan menjelang hari kiamat terjadi.
3. Banyak orang memimum khamr (minuman yang memabukkan)
Saat ini khamr atau minuman yang memabukkan dianggap hal yang biasa bagi kalangan tertentu. Bahkan, banyak diantara negara yang menghalalkan khamr.
Kendati, dibalik banyaknya manusia yang menenggak khamr, tanpa disadari hal itu menjadi bukti nyata tanda akan datangnya Dukhan.
Tanda itu semua sudah Allah SWT tampakkan semua di zaman ini. Namun, mengenai kapan datangnya Dukhan dan hari kiamat masih menjadi misteri dan rahasia. Wallahualam Bishowaf. *