Ditunjuk Jadi Pangdam Cendrawasih, Mayjen Izak Pangemanan Kerahkan Kekuatan Prajurit TNI, Siap Ratakan KKB

Sabtu 06-05-2023,04:57 WIB
Reporter : Edy Handoko
Editor : Zeri

Selain itu, saat menjabat Komandan Komando Resor Militer 172 Praja Wira Yakthi, Izak pernah dilibatkan dalam sejumlah operasi di Papua seperti Satgas Tribuana Irian Jaya, Satgas BAN-5 Papua, Satgas BAN-10 Papua, Satgas BAN-11 Papua, dan Koordinator Daerah (Korda) Papua Kementerian Pertahanan (Kemhan).

Kategori :