PALEMBANG, SUMEKS.CO - Ketua Umum KONI Palembang H Anton Nurdin, melepas puluhan atlet futsal Palembang yang akan mengikuti kejuaraan liga Nusantara yang berlangsung di Kota Lubuklinggau pada 1 Maret 2023 nanti.
Dalam liga futsal tersebut yang bakal diikutin 14 tim dari kabupaten/kota di Sumsel. "Alhamdulillah hari ini kita melepas puluhan atlet dari cabor futsal yanga bkal mengikuti liga futsal di Lubuklinggau, dalam pelepasan tersebut ada 4 tim yang terbagi 4 tim, 14 Putra dan 14 Putri yang akan berlaga di liga futsal Nusantara nanti," kata Anton Nurdin, Senin 27 Februari 2023. Anton Nurdin optimis tim futsal Palembang putra maupun putri bakal menjadi juara di liga Nusantara tersebut "Insyaallah kita juara pada liga Nusantara yang diadakan di kota Lubuklinggau," ujarnya. Dia mengatakan, kejuaran Liga Nusantara di Lubuklinggau sekaligus ajang pemanasan untuk mengikuti Porprov di Lahat nanti. "Ajang liga futsal sekaligus ajang pemanasan untuk mengikuti Porporv di Lahat pada November 2023 nanti," tutupnya. (*)Lepas Tim Futsal, Ketum KONI Palembang Yakin Juara
Selasa 28-02-2023,04:00 WIB
Editor : Rahmat
Tags : #koni
Kategori :
Terkait
Kamis 06-03-2025,18:46 WIB
Dituduh Korupsi, KONI Sumsel Siap Tuntut Balik FSOSS: Pencemaran Nama Baik!
Senin 13-01-2025,18:33 WIB
Hari Pertama Penjaringan Calon Ketua Koni OKI, Agus Hasan Mekki Daftar
Kamis 19-09-2024,14:30 WIB
Sempat Pikir-Pikir, Terdakwa Hendri Zainuddin Nyatakan Sikap Terima Vonis Pidana 1 Tahun Penjara
Selasa 10-09-2024,15:14 WIB
Telah Kembalikan Kerugian Negara Meski Dianggap Salahi Kewenangan, Hendri Zainuddin Divonis 1 Tahun Penjara
Sabtu 17-08-2024,06:59 WIB
Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi Siap Lepas Kontingen Sumsel ke Ajang PON Aceh-Sumut 2024
Terpopuler
Kamis 01-05-2025,04:44 WIB
Tanda Tangan Inisial J Pada Akun AC Milan Dikaitkan Dengan Jay Idzes, Apakah Bang Jay Sudah Here We Go!
Rabu 30-04-2025,20:46 WIB
2 Tahun Beraksi di 100 TKP, Raja Curanmor di Palembang Akhirnya Diringkus Polisi, 3 Rekannya Masih DPO
Rabu 30-04-2025,19:38 WIB
Bupati OKI Tegaskan Pentingnya Sinkronisasi dan Efisiensi Musrenbang RKPD 2026 Bappeda OKI
Kamis 01-05-2025,08:22 WIB
Owner Tour dan Travel Kasus KDRT Buka Suara, Ungkap Hubungan Tak Lazim Sang Istri dengan Sopir Pribadi
Kamis 01-05-2025,14:27 WIB
Sumsel - Babel Kirim 22 Kloter, Ini Perbedaan Gelombang Pertama dan Kedua Jemaah Haji
Terkini
Kamis 01-05-2025,19:13 WIB
Herman Deru Pastikan Persiapan Keberangkatan JCH Sumsel Sudah Maksimal
Kamis 01-05-2025,18:47 WIB
Oknum Anggota DPRD Banyuasin yang Dilaporkan Kasus Penggelapan Uang Saksi Paslon Penuhi Panggilan Polisi
Kamis 01-05-2025,18:44 WIB
Tecno Pova 6 5G Dirancang dengan Tampilan Layar AMOLED Dibalut Fitur High Frequency Dimming
Kamis 01-05-2025,18:33 WIB
Gubernur Herman Deru Ingatkan CJH Siapkan Fisik, Dilarang Beli Makanan Diluar Asrama Haji, Obat Disediakan
Kamis 01-05-2025,18:30 WIB