Nah, saat itu Sulton kehilangan kunci mobilnya.
Dia melapor ke sekuriti Lippo.
Dicari bersama Satpam kunci mobil tetap tidak ketemu.
BACA JUGA:Mobil Hilang di Parkiran Hotel, Tamu The Zuri Baturaja Pertanyakan Sistem Keamanan
BACA JUGA:Diparkir Depan Rumah, Sepeda Motor Milik Wimpi Hilang Digondol Maling
“Anak saya baru pulang malamnya, menitipkan mobil di parkiran ke sekuriti,” ujar Yus.
Nah, pada hari Jumat, 3 Februari 20203 Sulton dinas siang.
Sekitar pukul 14.00 WIB dia datang, melihat mobilnya masih ada.
Ditanyakan lagi ke sekuriti, apakah ada yang menemukan kunci mobilnya.
BACA JUGA:Mobil Hilang di Parkiran Hotel, Tamu The Zuri Baturaja Pertanyakan Sistem Keamanan
BACA JUGA:Diparkir Depan Rumah, Sepeda Motor Milik Wimpi Hilang Digondol Maling
Karena tidak ada yang menemukan, Sulton melanjutkan kerja seperti biasa.