4 Rekomendasi Drama Korea Tersedih Sepanjang Masa, Selalu Mengundang Derai Air Mata Penonton

Rabu 11-01-2023,12:20 WIB
Reporter : suci
Editor : Rappi Darmawan

2. Hi Bye Mama

Drama korea sedih selanjutnya Hi Bye Mama, yang dibintangi Kim Tae-hee, Lee Kyu-hyung, Go Bo-gyeol, Shin Dong-mi, Lee Shi-woo, dan Seo Woo-jin. 

BACA JUGA: Film-Film Indonesia yang akan Tayang di Bioskop Januari 2023

Film ini tayang pada tahun 2020 lalu dengan jumlah 16 episode. Menceritakan tentang seorang ibu yang sedang hamil meninggal akibat kecelakaan tragis. 

Arwanya masih bergentayangan sebagai hantu dan berkesempatan menjaga anaknya sejak kecil sampai keajaiban membawa rohnya hidup kembali sebagai manusia hanya dalam waktu 49 hari.

Namun pada akhirnya drama ini menjadi drama korea sedih yang mengurai air mata penonton dengan cerita yang dikemas menarik dan membuat penasaran per episode.

3. Hope

Hope atau dikenal juga dengan judul Wish yang tayang pada tahun 2013 lalu dengan durasi 2 jam 2 menit.

BACA JUGA:Redeem PUBG Mobile Gratis 28 Desember 2022 Telah Dibuka, Gamers Palembang Jangan Sampai Terlewatkan

Film ini juga menbawa penghargaan untuk kategori Film Terbaik dan sembilan kategori lainnya, dalam 34th Blue Dragon Film Awards. 

Menceritakan tentang anak dibawah umur sebagai korban dengan traumanya akibat kekerasan seksual 

Kisah ini diangkat dari kisah nyata seorang anak perempuan 8 tahun yang mengalami kekerasan seksual dan fisik oleh pria yang tidak dikenal berumur 57 tahun yang terjadi pada tahun 2008 di korea selatan.


4. Move to Heaven--net

4. Move to Heaven

Diperankan oleh Lee Je-hoon, Tang Jun-sang, Ji Jin-hee, Lee Jae-wook, dan Hong Seung-hee drama yang rilis pada tahun 2021 dengan jumlah 10 episode ini merupakan kisah nyata dari seorang pekerja sebagai pengatur juga pembersih barang untuk jenazah yang mengidap syndrom.

BACA JUGA:Thrift Shop Serbu Palembang, Sneakers Original dengan Harga Murah Jadi Incaran

Kategori :