SUMEKS.CO, PRABUMULIH - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Prabumulih dalam waktu dekat akan melaksanakan kegiatan Desa Peduli Pemilu dan Pemilihan (DP3). Kegiatannya, dilaksanakan di setiap desa yang ada di kota N anas. "Jadi sejenis pendidikan demokrasi bagi masyarakat Desa dan ini merupakan program KPU pusat," ujar Komisioner KPU Prabumulih, H Kosim Cikming saat dikonfirmasi Jumat (22/7). Untuk pelaksanaannya sendiri, berfokus di Desa dimana satu Desa terdiri dari 50 peserta yang ditunjuk. "Tapi waktunya masih menunggu petunjuk pusat," sebutnya lagi. Adapun tujuan dari kegiatan itu, kata dia , t ak lain untuk mencerdaskan masyarakat kita dalam berdemokrasi terutama berkaitan dengan pelaksanaan penyelenggaraan pemilu. BACA JUGA:KPU Prabumulih Audensi Bersama Walikota Prabumulih "Jika masyarakat selama ini ada berita hoax, maka dengan pemahaman berdemokrasi ini tidak mudah percaya isu hoax," jelasnya. Selain itu, yang nyata saat ini jika ada politik uang maka dengan pengetahuan yang diberikan diharapkan memilih bukan berdasarkan duit tapi berdasarkan hati nurani dan visi misi. "Dengan harapan walaupun per desa hanya terdiri dari 50 peserta yang diberikan pencerahan diharapkan sebagai perpanjangan tangan kita," tukasnya. (chy)
KPU Kota Prabumulih Sosialisasi Desa Peduli Pemilu dan Pemilihan
Jumat 22-07-2022,22:08 WIB
Reporter : Dian Cahyani
Editor : Edward Desmamora
Kategori :
Terkait
Jumat 10-01-2025,15:07 WIB
SELAMAT, Arlan-Franky Resmi Pimpin Prabumulih, KPU Tetapkan Walikota Wakil Walikota Terpilih 2025-2030
Rabu 20-11-2024,13:08 WIB
Persiapan Maksimal Pilkada 2024, 281 Pengawas TPS Kota Prabumulih Ikuti Bimtek
Kamis 14-11-2024,14:26 WIB
Bawaslu Sumsel Tinjau Pengemasan Surat Suara Pemilu di Prabumulih, Pastikan Proses Aman dan Sesuai Prosedur
Selasa 12-11-2024,11:20 WIB
Debat Publik Kedua Pilwako Prabumulih 2024 Sukses Digelar, 3 Paslon Adu Program untuk Merebut Hati Rakyat
Rabu 06-11-2024,16:14 WIB
KPU Kota Prabumulih Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pengelolaan Logistik Pemilihan Tahun 2024
Terpopuler
Jumat 25-04-2025,07:10 WIB
Waspada! Jangan Anggap Remeh Bahaya Situs Nonton Ilegal Rebahin dan LK21
Jumat 25-04-2025,07:37 WIB
Tablet Honor Pad V9: Disupport Stylus Honor Pencil 3 dengan Chipset Canggih
Jumat 25-04-2025,09:36 WIB
Apa Mungkin Cuan dari Kasur? Yuk, Tiru Cara Gen Z Dapetin Saldo DANA Tanpa Keluar Rumah!
Jumat 25-04-2025,11:02 WIB
Alternatif Legal untuk Streaming Film: Pilihan Aman dan Berkualitas Tanpa Risiko Seperti Rebahin
Jumat 25-04-2025,05:13 WIB
Bandingkan ‘Kemewahan’ Kereta Api di Jawa vs KA Rajabasa Dengan Kursi Tegaknya Gercep Dinotice PT Kereta Api
Terkini
Jumat 25-04-2025,21:10 WIB
Remaja Jompo Wajib Tahu: Khasiat Daun Kelor Nggak Cuma Buat Orang Tua
Jumat 25-04-2025,20:52 WIB
Owner Tour and Travel di Palembang Dilaporkan Soal KDRT, Pisahkan Ibu dengan Kedua Putri yang Masih Balita
Jumat 25-04-2025,20:15 WIB
Kodim 0402/OKI Siap Percepat Pelaksanaan Optimasi Lahan
Jumat 25-04-2025,19:57 WIB
Rezeki Nomplok! DANA Kaget Bagi-bagi Rp100 Ribu Gratis Buat Jajan, Begini Cara Klaimnya
Jumat 25-04-2025,19:50 WIB