SUMEKS.CO - Sebuah mobil Toyota Kijang Innova dinas diduga milik Kabupaten Banyuasin nopol BG 1087 JZ yang dikemudikan seorang mahasiswa mengalami kecelakaan di fly over Simpang Polda Sumsel, Minggu (17/7/2022) dini hari sekira 01.30 WIB.
K ecelakaan tersebut terekam kamera amatir dan beredar di sosial media. Dalam rekaman tersebut, mobil nahas itu sampai terbalik lantaran menabrak median jembatan fly over dan tiang rambu. K ejadian tersebut dibenarkan Kanit Gakkum Satlantas Polrestabes Palembang Iptu AR Sikakum. BACA JUGA:Truk Pengangkut Salak Kecelakaan Tunggal di Tol Lampung-Palembang, Nasib Sopir? Dia mengatakan, sebelum mengalami kecelakaan, mobil melintas dari arah Taman Makam Pahlawan (TMP) menuju simpang Fly Over yang berada persis di depan Mapolda Sumsel. "Mobil menabrak median Fly Over Polda Sumsel hingga mengalami kecelakaan tunggal," terangnya saat dikonfirmasi Minggu pagi. D iketahui pengemudi mobil adalah seorang mahasiswa berinisial RF (25), warga Kelurahan Bukit Lama Palembang. RF mengalami luka-luka dan mobil yang dikendarainya mengalami kerusakan dan sudah dievakuasi usai kejadian. BACA JUGA:Kecelakaan di Jalan Jenderal Sudirman, Dua Minibus Tabrak Median “Sopir diduga mengantuk hingga kehilangan konsentrasi saat berkendara yang mengakibatkan terjadinya kecelakaan," tutupnya. (dho)Dikendarai Mahasiswa, Innova Dinas Tabrak Median Fly Over Simpang Polda Sumsel
Minggu 17-07-2022,08:55 WIB
Reporter : edho
Editor : Edward Desmamora
Kategori :
Terkait
Minggu 27-04-2025,09:45 WIB
Jalintim Desa Sukaraja OKI Makan Korban, Truk Boks Tabrak Hino Penumpang Tewas
Sabtu 12-04-2025,14:38 WIB
Jemput Anak Pulang dari Pesantren, Motor Tabrak Bak Dump Truk Saat Berbelok, Seorang Bapak Tewas di Tempat
Kamis 10-04-2025,12:03 WIB
Bus yang Terguling di Jalan Tol Palembang-Kayuagung Tewaskan Sopir, 9 Penumpang Terluka
Rabu 09-04-2025,14:55 WIB
Kecelakaan Menurun saat Arus Mudik Lebaran 2025, Jasa Raharja Apresiasi Polri
Rabu 09-04-2025,08:47 WIB
Pulang Berlebaran di Madura, Mobil Dokter Tabrak Buntut Truk Tronton di Ruas Tol Terpeka, 2 Tewas
Terpopuler
Selasa 06-05-2025,09:56 WIB
Xiaomi Redmi 13C: HP Murah dengan RAM Besar Terbaik Harga 1 Jutaan
Selasa 06-05-2025,11:25 WIB
Kepergok Mencuri di Rumah Warga, Pemuda Berambut Pirang di Muara Kuang Ogan Ilir Nyaris di Amuk Massa
Selasa 06-05-2025,07:57 WIB
UNIK, Gubernur Konten Rayakan Juara Liga 1, Pakai Kaos Singlet Naik Kap Mobil Kibarkan Bendera Persib Forever
Selasa 06-05-2025,04:50 WIB
Sudah 3 Kloter Jemaah Calon Haji Embarkasi Palembang Terbang ke Saudi, Mayoritas Resiko Tinggi
Selasa 06-05-2025,12:04 WIB
Polda Sumsel Ringkus 2 Pelaku Pengoplos Solar Pertamina dengan Minyak Ilegal Asal Muba
Terkini
Selasa 06-05-2025,20:55 WIB
Kapan Waktu Terbaik Servis AC Mobil Anda? Simak Tanda-Tandanya Sebelum Terlambat
Selasa 06-05-2025,20:27 WIB
Wakil Bupati Muara Enim Resmikan Bimbingan Teknis Bumdes untuk Ketahanan Pangan Nasional
Selasa 06-05-2025,20:27 WIB
Viral Tuntutan Pembunuh Frengky Suwito di Jalan PT Hindoli Keluang Muba Segera Ditangkap
Selasa 06-05-2025,20:08 WIB
Rampas Tas Casis TNI, 2 Pelaku Jambret di Palembang Babak Belur Dimassa, Residivis Kasus yang Sama
Selasa 06-05-2025,20:06 WIB