Gencar Promosi Wisata Digitalisasi

Minggu 20-02-2022,15:26 WIB
Editor : Admin

PAGARALAM Guna meningkatkan potensi sekaligus promosi sektor pariwisata ke dunia luar di era digitalisasi Dinas Pariwisata Kota Pagaralam gencar melakukan promosi digitalisasi media sosial Kepala Dinas Pariwisata Kota Pagaralam Brilian Aristopani didampingi Kabid Pemasaran Pariwisata Arkadius mengatakan perkembangan teknologi yang semakin canggih sehingga menuntut perubahan sistem pemasaran suatu produk termasuk promosi kepariwisataan Promosi digitalisasi wisata melalui media sosial saat ini sangat penting dilakukan pasalnya era digitalisasi yang sudah tak terbendung hingga memasuki berbagai sendi kehidupan katanya Tidak hanya itu kata Arkadius untuk memperkuat promosi Dinas Pariwisata juga meluncurkan E Booklet kita harus mampu mengembangkan diri dalam marketing digital sehingga bisa menembus pangsa pasar dunia karena kita memiliki potensi wisata yang sangat luar biasa sebagai destinasi Kawasan Strategis Pariwisata Nasional KSPN yang ditetapkan pemerintah pusat Berharap pemasaran digital mampu meningkatkan jumlah pengunjung wisatawan berdampak terhadap perekonomian masyarakat ucapnya ald

Tags :
Kategori :

Terkait